Hara tanaman merupakan suatu unsur yang berbentuk hara yang diperlukan
oleh tanaman untuk melangsungkan proses metabolismenya, sehingga tanaman
dapat mempertahankan hidupnya.
Esensialitas unsur hara :
- harus ada agar tanaman dapat melengkapi siklus hidupnya
- jika tanaman mengalami defisiensi hanya dapat diperbaiki dengan unsur tersebut
- unsur hara ini terlibat langsung dalam penyediaan nutrisi yang dibutuhkan tanaman
- unsur hara makro : N, P, K, Ca, Mg, S (>500 ppm)
- unsur hara mikro : Co, Mn, Zn, Fe, Cu, B, Mo, Cl, (<50 ppm)
- unsur hara diserap tanaman dalam bentuk ion
- translokasi merupakan proses yang terjadi secara terus-menerus dari akar kebagian atas tanaman/bagian yang sedang tumbuh kemudian kebagian produksi
- proses ini akan terganggu jika suplai hara terganggu, sehingga tanaman mengalami defisiensi
klik di sini
0 komentar:
Posting Komentar